SDGs Center UKAW merupakan salah satu lembaga riset independen di Indonesia, terutama di wilayah Timur yang fokus terhadap isu-isu SDGs atau Tujuan Pembangunan Berkelanjutan (TPB) dan isu-isu lainnya yang berhubungan dengan pembangunan berkelanjutan secara umum.